agropustaka.id, Kabar. Tandur Rumput berkolaborasi dengan Himpunan Mahasiswa Pascasarjana Fakultas Peternakan UGM dan Indonesia Livestock Alliance (ILA) menyelenggarakan Webinar Kolaborasi Generasi Muda Tani dengan tema: Peningkatan Kapasitas Peternak dan Usaha Hijauan Pakan Ternak.
Webinar ini akan menghadirkan para narasumber yang kompeten di bidangnya. Penyelenggaraan webinar ini didukung oleh Pemerintah Australia melalui Alumni Grant Scheme yang diadministrasikan oleh Australia Awards di Indonesia.
Webinar ini akan dilaksanakan pada:
🗓 Minggu, 27 Februari 2022
⏰ 08.00 – 11.00 WIB
📹 Live di Zoom Meeting
Pembicara:
🗣 Ir. Nafiatul Umami, S.Pt., MP., Ph.D., IPM., ASEAN Eng.
Dosen Fakultas Peternakan UGM
🗣Ir. Cuk Tri Noviandi, S.Pt., M.Anim.,St., Ph.D., IPM., ASEAN Eng.
Dosen Fakultas Peternakan UGM
🗣 Anjar Asmoko, S.TP
PT. Swasembada Agri Solusi
Pendaftaran melalu link berikut ini:
http://ugm.id/pendaftaranwebinarTRxHMP
📃Free sertifikat peserta!!!
📲Narahubung: Luluk Lailatun N (081234142048)