Peringati Hari Kartini, #ILC Angkat Topik ‘Iptek Pakan untuk Kemajuan Peternakan Indonesia’

Indonesia Livestock Club (ILC), Edisi18. Dalam rangka memperingati Hari Kartini 21 April 2021, sekaligus meneladani semangat dan perjuangannya @IndonesiaLivestock Club (ILC) #18 hadir kembali dengan topik ‘Ilmu & Teknologi Pakan untuk Kemajuan Peternakan Indonesia’ pada Rabu, 21 April 2021 jam 13.00-15.00 WIB melalui ruang zoom.

Topik & Narasumber:

  • Inovasi Ilmu dan Rekayasa Pakan untuk Kemajuan Peternakan Indonesia (Ahli Hijauan Pakan & Agrostologi Fapet UGM Nafiatul Umami, Ir., S.Pt., MP., Ph.D., IPM., ASEAN Eng)
  • Optimasi Pemanfaataan Bahan Baku Pakan Lokal untuk Produkfitias Peternakan (Ahli Nutrisi & Teknologi Pakan Prodi Peternakan, Faperta UNTIDAR Dr. Lilis Hartati, S.Pt., M.P.)
  • Strategi Memilih Feed Additive yang Tepat untuk Tingkatkan Produktifitas Ternak (Technical Sales Manager Alltech Indonesia Annisa Octa Arifa, S.Pt)

Moderator:
Dina Fitriani Rismana, S.Pt Program Development Officer, Indonesia Livestock Alliance (ILA)

Unduh Poster Acara:
Poster acara ini dapat diunduh di https://www.agropustaka.id/poster

Registrasi:
Semua peserta wajib registrasi di: https://www.agropustaka.id/kartini
Link akses zoom dikirim ke email yang telah Anda registrasikan, pada 1 hari sebelum acara berlangsung. Pastikan untuk selalu mengecek email yang didaftarkan, termasuk yang ada di spam atau folder lain di dalam email

Free E-Sertifikat:
Tersedia terbatas untuk 300 buah free e-sertifikat, syarat dan ketentuan berlaku

Kontak Panitia:

  • Alya (wa.me/62881025696777)
  • Diana (wa.me/6285754826957)

Sosial Media:
– IG: http://www.instagram.com/indonesialivestock
– FB: https://www.fb.com/agropustaka.id
– Linked in: https://www.linkedin.com/in/indonesialivestock/
– web: https://www.agropustaka.id
– Youtube: https://www.youtube.com/agropustaka
– Telegram: https://www.t.me/ILCupdate

ILC #ILA #poultryindonesia #indonesialivestock #kartini #ibukitakartini #21april #peternakan #ILC18 #poultry #pakan #pakanlokal #feed #feedadditive #hijauanpakan #agrostology #agrostologi #rekayasapakan #produktifitasternak #indonesialivestockclub